:::: MENU ::::

Blog tentang materi IT atau ilmu teknologi.

  • Suitable for all screen sizes

  • Easy to Customize

  • Customizable fonts.

" Berbagilah Walau Setetes "

Thursday 26 September 2019


Pada post kali ini masih seputar VLAN kembali, hanya saja kali ini kita akan melewatkan Vlan pada jaringan Wireless. Di mikrotik mensupport adanya ranjangan jaringan berbasis Vlan pada Wireless.

Langsung saja ke Praktek.

Topologi :




 Konfigurasi :

Pada konfigurasi kali ini saya menggunkan RB951 untuk menjadi Router yang bertindak sebagai server vlan dan RB941 sebagai switch-vlan.
Wlan1 RB 951 sebagai link internet dan wlan2 (virtual AP) sebagai interface vlan.

Pertama, kita setting wlan2 sebagai AP-Bridge.



Jika kita ingin memberi password pada wifi, kita bisa setting pada tab security profiles.



Kemudian, buat interface vlan pada wlan2.



Selanjutnya, setting IP Address.



Beralih ke RB941.
masuk ke menu wireless dan kita scan wifi.



Pilih SSID Wifi yang kita buat tadi.

Jika kita tadi memberi password pada jaringan wifi kita, maka kita juga harus mensetting di RB941 juga.






 Kemudian setting Ip address .



Untuk hasil test kita bisa coba ping dari RB941 ke RB951.



Uji ping kita berhasil maka konfigurasi kita sudah benar, dalam konfigurasi ini kita membuat jaringan wifi kita lebih secure.

Ok sampai disini  post kali ini, untuk next post akan membahas Vlan pada router dan switch cisco. Sekian dari saya,semoga bermanfaat...

0 komentar:

Fail Over dengan Recursive Gateway di MikroTIK

Mikrotik Mensupport adanya 2 link atau lebih, kita bisa mengaturnya  untuk menggunakan kedua-dua nya atau mengunakan salah satu nya, dengan...

Advertisement

" Jasa REMOTE JARINGAN berbasis LAN ( Mikrotik, Tenda, Totolink, TP-LINK, Ubiquiti, Linksys )
A call-to-action text Contact us